Selasa, 05 Oktober 2010

Ulangan Harian Untuk Siswa SMP Kristen Mercusuar Kelas VII

  1. Sebutkan dan jelaskan Cabang-cabang seni 
  2. Sebutkan 3 fungsi musik 
  3. Apa yang dimaksud dengan tangga nada diatonis dan pentatonis
  4. Sebutkan sifat-sifat nada
  5. Jelaskan pengertian seni musik  menurut pendapat anda

2 komentar:

  1. kelas : 7D

    jawaban:
    1. 1. Seni Musik adalah curahan perasaan seseorang yang dituangkan dalam bentuk nada dan syair yang indah.
    2. Seni Rupa adalah curahan perasaan seseorang yang dituangkan dalam bentuk rupa / gambar-gambar.
    3. Seni Drama adalah curahan perasaaan seseorang yang dituangkan dalam bentuk gerak bercerita yang diramu dengan musik yang sesuai.
    4. Seni Tari adalah curahan perasaan seseorang yang dituangkan dalam bentuk gerak anggota badan yang teratur dan berirama.

    2. untuk menghibur, pemersatu bangsa, pelestarian budaya.

    3. Diatonis :Bersifat riang gembira. Bersemangat. Biasanya diawali dan diakhiri dengan nada Do = C. Mempunyai pola interval : 1 , 1 ,. ½, 1 , 1 , 1, ½
    Pentatonis:Kurang bersemangat. Bersifat sedih. Biasanya diawali dan diakhiri dengan nada La = A. Mempunyai pola interval : 1 , ½ , 1 , 1 , ½ , 1 , 1 .

    4. tinggi nada (Pitch), panjang/pendek nada (durasi)

    5. bunyi yang diterima oleh individu dan berbeda-beda berdasarkan sejarah, lokasi, budaya dan selera seseorang. Definisi sejati tentang musik.

    BalasHapus
  2. dilihat kembali perbedaan diatonis dan pentatonis. anda memperoleh nilai 95. kunjungi trus pak punya blog dan kerjakan soal yang ada.

    BalasHapus